Doa Pemanis Bibir Dan Cara Amalannya – Bibir adalah salah satu hal yang mendukung kecantikan seorang wanita. Jika bibir Anda manis, maka tentu saja banyak orang mudah simpati atau mudah menyukai Anda.
Tidak bisa dipungkiri jika pria terkadang jatuh cinta hanya dengan melihat senyum manis seorang wanita. Maka dari itu, bibir yang manis dengan senyum yang memikat sangatlah penting untuk wanita.
Maka dari itulah dalam Video kali ini akan kami bagikan kepada anda sebuah doa pemanis bibir saat tersenyum. Tak hanya itu, bahkan doa pemanis bibir ini bisa membuat setiap omongan Anda mudah dipercaya oleh orang.
Omongan yang meyakinkan inilah yang sangat bermanfaat jika Anda memiliki profesi sebagai seorang sales, sebagai marketing atau pedagang. Bahkan jika Anda adalah wanita karier, maka anda akan sangat mudah dipercaya atasan dan menjadi karyawan yang disayang bos.
Penasaran dengan khasiat doa pemanis bibir ini?
Amalan ini diajarkan oleh Mbak Hidayah (Ahli Spiritual dan Buka Aura). Mari simak selengkapnya!
حُورٌ مَقْصُورَاتٌ فِي الْخِيَامِ
ḥụrum maqṣụrātun fil-khiyām
Tata Cara Mengamalkan Doa Pemanis Bibir Dan Cara Amalannya
Setiap selesai berwudhu dan setelah membaca doa seusai wudhu maka langsung baca doa pemanis senyum di bibir tersebut. Bacalah sebanyak 3 kali saja. Setiap selesai membaca, tiupkan pada telapak tangan dan usapkan pada wajah Anda.
Ketika hendak keluar rumah, bacalah doa tadi sebanyak 7 kali, Insya Allah jika amalan doa tersebut anda amalkan secara rutin, maka bibir anda akan memiliki kekuatan aura yang kuat. setiap ucapan yang anda keluarkan akan memiliki kekuatan yang mengikat kepercayaan seseorang.
Demikian Doa Pemanis Bibir Dan Cara Amalannya
Selain melakukan hal tersebut, anda juga bisa manfaatkan sarana spiritual dari Mbak Hidayah yang lebih mudah dan praktis untuk membuat perkataan Anda lebih dipercaya orang. Klik Gambar Dibawah ini